Selasa, 4 Juni 2024, Camat Bandar Laksamana yang di wakili Sekretaris Bandar Laksamana Rahmadhani, SSTP,. M.Si hadiri Pembinaan Monitoring dan Evaluasi Perdes 2024 di aula kantor desa Tanjung Leban, Kecamatan Bandar Laksamana, Kabupaten Bengkalis.
Dalam pembukaannya Rahmadhani, SSTP,. M.Si juga memberi apresiasi atas lomba desa yang diikuti Pemerintah Desa Tanjung Leban. Camat juga berharap semoga pembangunan terus berkelanjutan.